Daftar Kecamatan Penerima BST Kemensos di Konsel

waktu baca 1 menit
Foto. Ilustrasi

Konawe Selatan – Pemerintah Daerah (Pemda), Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara (Sultra), secara resmi telah menyalurkan bantuan Kementerian Sosial (Kemensos) berupa Bantuan Sosial Tunai (BST) pada Selasa (12/5/2020).

Jumlah penerima BST Kemensos di daerah Konsel tercatat sebanyak 17.219 warga yang diserahkan oleh pemerintah.

Konsel saat ini tercatat sebagai satu-satunya daerah terbanyak penerima BST dari kouta 150 ribu yang diberikan Kemensos untuk wilayah Sultra).

Berikut wilayah Kecamatan penerima BST Kemensos berdasarkan Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Dinas Sosial Kabupaten Konsel.

NO Kecamatan Jumlah Kepala Keluarga (KK)
1. Andoolo 517
2. Angata 928
3. Andoolo Barat 626
4. Baito 563
5. Basala 346
6. Benua 618
7. Buke 915
8. Kolono 682
9. Kolono Timur 348
10. Konda 671
11. Laeya 1.260
12. Lainea 558
13. Lalembu 894
14. Landono 413
15. Laonti 766
16. Moramo 824
17. Moramo Utara 548
18. Mowila 574
19. Palangga 899
20. Palangga Selatan 393
21. Ranomeeto 677
22. Ranomeeto Barat 422
23. Sabulakoa 372
24. Tinanggea 2067
25. Wolasi 338

Sumber. Laman Diskominfo Konsel

[feed url=”https://sultranews.co.id/6534-konsel-daerah-penerima-bantuan-sosial-tunai-terbanyak-di-sultra/” number=”5″]